Skip to main content
Keneono.Net

follow us

KENEONO - Dikesempatan kali ini saya akan share Cara Membuat Multi Select Skin Delphi dengan Business Skin. Jika sobat seorang oprhreaker atau programer yang sering membuat aplikasi dengan delphi pasti tidak luput dari skin / tampilan project itu sendiri, dengan menggunakan satu skin tidak cukup rasanya kurang waahh.. wkwkwk,, nah supaya ada banyak pilih skin yang bisa kita gonta-ganti nantinya di project kita. Tenang saja disini saya akan share cara membuat multi select skin di delphi dengan component business skin, simak tutorial dibawah ini.


Berikut Cara Membuat Multi Select Skin Delphi dengan Business Skin :


- Pertama silakan buka Aplikasi Delphi, kemudian tambahkan component  bsSkinComboBox1,  bsBusinessSkinForm1, bsSkinData1, bsCompressedSkinList1.


- Setelah itu supaya component skin business skin ini bekerja di form project kita silakan di setting terlebih dahulu, jika belum tau lihat tutorial ini Cara Menggunakan Component Business Skin di Delphi.

- Kemudian pada bagian bsCompressedSkinList1 > Skins > klik kanan pilih Add Item. disini silakan sobat tambahkan beberapa skin yang diinginkan, Disini saya pakai 5 skin.


- Setelah itu setiap skin silakan masukkan skin yang akan kita tampilkan nantinya dengan klik 2 kali CompressedSkinName pada Object Inspector. Begitu juga lakukan dengan skin yang lainnya (untuk skinnya jangan samakan dengan skin laiinya).


- Setelah selesai itu klik  bsSkinComboBox1 pada Object Inspector > Item klik 2 kali terus isikan nama skin yang kita mau.


- Kemudian klik 2 kali pada bsSkinComboBox1 dan masukkan string dibawah ini. ( Untuk text namanya sesuaikan nama skin yang kita tulis sebelumnya). jika menggunkan banyak skin silakan teruskan sendiri lagi string dibwah ini.


- Terakhir tinggal build project / run . maka hasilnya akan seperti gambar dibawah ini, dan jika sobat klik skin-skin yang lainnya maka tampilan project kita akan berubah.


Untuk yang mau download Source Codenya donwload dibawah ini.
Sekian artikel tentang Cara Membuat Multi Select Skin Delphi dengan Business Skin, semoga bermanfaat untuk sobat, dan jangan lupa support terus blog ini jika ingin mendaptkan artikel menarik lainnya. Terimakasih...
Jika sobat ingin menjadi donatur silahkan hubungi admin via Whatsapp. Dana hasil dari Donasi akan digunakan untuk memperpanjang domain keneono.net. Terima Kasih
Comment Policy : Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar